Cara Install Kingsoft Office di Ubuntu 14.04 LTS 64 bit

Setelah kemarin sudah posting mengenai cara biasa menginstall kingsoft office di ubuntu. Dan dengan masalah semua file yang tersedia di website resmi kingsoft office itu adalah dalam bentuk 32 bit untuk versi ubuntu. maka dari itu postingan cara Install kingsoft office di Ubuntu 14.04 LTS 64 bit dibuat demi menjawab beberapa pertanyaan yang sering muncul.

Caranya sangat mudah dan tidak terlalu berbeda dengan installasi sebelumnya.
  1. Cukup download file master kingsoft office di website resminya http://wps-community.org/download.html 
  2. Pilih versi terbaru dari yang ada kemudian pilih yang ekstensi *.deb untuk operating sistem ubuntu
  3. setelah selesai langsung saja masuk terminal kemudian ketikkan
    sudo dpkg -i (nama file).deb
  4. tunggu sampai selesai installasi nya. setelah selsai ketik perbaiki dan tambahi beberapa paket khusus untuk versi 64 bit
    sudo apt-get -f install
  5. setelah selesai updatenya. selesai dan selamat menikmati microsoft office versi ubuntu dan berlinsensi gratis..
Previous Post
Next Post

post written by:

6 komentar:

  1. saya sudah coba dan berhasil, tapi tidak mengerti perintah sudo apt-get -f install untuk apa, sebelumnya terimakasih gan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Perintah itu untuk mengintall file tambahan untuk os versi 64 bit. Soalnya saat sodara menginstall software dari kingsoft defaultnya hanya kompatibel untuk os 32 bit.Karena os dikomputer sodara itu 64 bit maka membuhkan file tambahan untuk menjalankan software tersebut.
      Nah perintah itu digunakan untuk menginstall secara otomatis untuk file file yang kurang tersebut.

      Hapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus